Image of Negara dan korupsi : Pemikiran Mochtar Lubis atas negara, manusia indonesia, dan perilaku polotik

Text

Negara dan korupsi : Pemikiran Mochtar Lubis atas negara, manusia indonesia, dan perilaku polotik



Negara Dan Korupsi/ Semma, Mansyur. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia, 2008. (324/Sem/n)


Buku ini memberikan insight tentang watak korupsi dalam birokrasi patrimonial, bagaimana publik menganggap korupsi sebagai hal yang wajar, par excellence dan harus diterima secara legowo dan rendah hati. Buku ini juga menelusuri sejarah korupsi hingga adanya negara birokrasi patrimonial yang di dalamnya muncul alat negara yang membiakkan korupsi. Buku ini mendeskripsikan bagaimana kaitan negara, pers, dan korupsi yang meraja. Bab 1 menjelaskan tentang selayang pandang negara dan korupsi. Bab 2 menjelaskan tentang latar sosial, budaya, historis, dan kekuasaan. Bab 3 menjelaskan tentang ideologi dan latar kehidupan. Bab 4 menjelaskan tentang republik pisang dan demokrasi dalam negara. Bab 5 menjelaskan tentang watak korupsi dalam birokrasi patrimonial. Bab 6 menjelaskan tentang relasi negara, pers, dan korupsi membudaya. Bab 7 menjelaskan tentang metode penelitian.

Kata Kunci: watak korupsi, birokrasi


Ketersediaan

649-PPP-0309-1324/Sem/nPerpustakaan Pusdiklat PerdaganganTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
324/Sem/n
Penerbit Yayasan obor indonesia : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
XII, 367hlm.; ill.: 23 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9.78979E+12
Klasifikasi
324
Tipe Isi
text
Tipe Media
unmediated
Tipe Pembawa
volume
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini